Printed Book
Perempuan Cerdas Berdemokrasi
Buku ini disusun sebagai bagian dari materi pendidikan politik bagi pemilih, untuk memperkaya penetahuan pemilih dalam menghadapi pemilu. Tujuan dari penyusunan modul iniadalah menyediakan bahan bacaan tentang demokrasi dan pemilu dari sudut andang dan analisis lesetaraan dan keadilan gender, guna meningkatkan pemahaman rakyat tentang keadilan gender dalam demokrasi dan pemilu.
Isi dari buku ini dibagi berdasarkan 3 tema besar yaitu mengenali demokrasi, masalah-masalah dalam pemilu dan harapan dalam pemilu. Ditulis berbasis pengalaman empiris perempuan dna laki-laki dalam kehidupan sehari-hari maupun saat menghadapi pemilu. Terori dan aturan normatif diletakkan sebagai landasan dan kerangka pemikiran untuk mendukung gagasan demokrasi dan pemilu yang transformastif dan adil gender.
4055 | 321.8 KAR p | Book Shelf | Available |
No other version available