Printed Book
Nyanyian dari Pinggir Hutan
Kumpulan tulisan ini ditulis oleh para petani dari pinggiran hutan. Selain kaya akan informasi dan pengalaman para petani, juga penuh ragam bentuk dan nuansa. Ada yang lugas langsung pada pokok permasalahan, ada yang mengerangkai dengan alur dan ada yang menulis seperti bertutur. Mereka mempunyai segudang masalah tetapi juga segudang pengalaman yang luar biasa.
Kedua hal itulah yang mereka ungkapkan dalam bentuk tulisan. Sehingga, apa yang mereka alami tidak berhenti di ingatan semata, melainkan langgeng menembus waktu, dan kelak akan beredar menempuh tempat yang jauh.
3507 | Book Shelf | Available | |
3508 | Tandon/Cadangan | Available |
No other version available