Buku ini merupakan bagian dari pertanggungjawaban public sekaligus media diseminiasi informasi bahwa otonomi daerah adalah suatu keniscayaan di Indonesia. Secara formal, otonomi daerah memang seringkali diartikan sebagai penyerahan kewenangan pusat ke daerah, atau lazim disebut desentralisasi. Konsekuensi formal, tentu saja daerah memiliki hak prerogative untuk menjalankan administrasi …
Mengapa perdamaian menguat di beberapa tempat yang sebelumnya dicirikan oleh kekerasan berkepanjangan berskala panjang dan tidak di tempat-tempat lain? Seusai Perang Komunal berusaha member jawaban dengan membandingkan pengalaman-pengalaman pasca-konflik dua provinsi Indonesia Timur: Maluku dan Maluku Utara. Di Maluku episode kekerasan berskala besar sering pecah sejak berakhirnya perti…
Buku ini merupakan kompilasi tulisan dari 30 pemenang kompetisi bercerita ONPM Mandiri 2012/2013 yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia. Tiga puluh kisah dalam buku ini memuat berbagai inovasi yang dilakukan berbagai individu maupun kelompok masyarakat untuk memajukan daerahnya atau meningkatkan taraf hidup diri dan orang di sekitarnya. Melalui kisah inspiratif yang dituturkan s…